Kompetensi lulusan MAKSI diharapkan:
Capaian Pembelajaran
Sikap
Keterampilan Umum
Lulusan Program Magister wajib memiliki keterampilan-umum sebagai berikut:
Penguasaan Pengetahuan
Penguasaan Keterampilan Khusus
LEARNING OUTCOMES PROGRAM STUDI S2 AKUNTANSI TERAPAN |
|
||||
Deskripsi Generik KKNI Level 8 (S2) |
|
Penguasaan Pengetahuan S2 Akuntansi Terapan |
|
Keterampilan Khusus Program Studi S2 Akuntansi Terapan |
|
Mampu mengembangkan pengetahuan, teknologi, dan atau seni di dalam bidang keilmuannya atau praktik profesionalnya melalui riset, hingga menghasilkan karya inovatif dan teruji. |
1 |
Menguasai konsep, teori, dan metode akuntansi keuangan, akuntansi manajemen, auditing dan disiplin ilmu lainnya yang terkait. |
1 |
Mampu mengembangkan penerapan konsep, teori, dan metode akuntansi keuangan, akuntansi manajemen, auditing dan disiplin ilmu lainnya yang terkait. |
|
|
2 |
Menguasai metodologi riset untuk pengembangan penerapan konsep, teori, dan metode akuntansi keuangan, akuntansi manajemen, auditing dan disiplin ilmu lainnya yang terkait untuk menghasilkan karya inovatif dan teruji |
2 |
Mampu menerapkan metodologi riset untuk pengembangan penerapan konsep, teori, dan metode akuntansi keuangan, akuntansi manajemen, auditing dan disiplin ilmu lainnya yang terkait untuk menghasilkan karya inovatif dan teruji |
|
Mampu memecahkan permasalahan sains, teknologi, dan atau seni di dalam bidang keilmuannya melalui pendekatan inter-atau multidisiplin |
|
Menguasai konsep, teori, dan metode akuntansi keuangan, akuntansi manajemen, auditing dan disiplin ilmu lainnya yang terkait melalui pendekatan inter atau multidisiplin untuk pemecahan masalah-masalah dalam praktik. |
|
Mampu mengambil keputusan atas berbagai pilihan teori dan metode akuntansi keuangan, akuntansi manajemen, auditing dan disiplin ilmu lainnya yang terkait dengan pendekatan inter dan multi disiplin sesuai dengan kebutuhan organisasi dan masyarakat. |
|
Mampu mengelola riset dan pengembangan yang bermanfaat bagi masyarakat dan keilmuan, serta mampu mendapat pengakuan nasional atau internasional. |
1 |
Menguasai pengelolaan riset dan pengembangan baik secara mandiri maupun berkelompok. |
1 |
Mampu mengelola riset dan pengembangan baik secara mandiri maupun berkelompok yang bermanfaat bagi masyarakat dan keilmuan. |
|
2 |
Menguasai teknik penulisan dan publikasi karya ilmiah. |
2 |
Mampu mendiseminasikan atau mempublikasikan hasil riset dan pengembangan secara nasional atau internasional |
||
SISTEM PEMBELAJARAN DILENGKAPI DENGAN SISTEM PEMBELAJARAN BLENDED LEARNING
(Blended Learning tidak menggantikan proses belajar mengajar secara konvensional namun melengkapi sistem konvensional)
Senin - Jumat : 08.00 - 19.00 WIT
Sabtu : 09.00 - 11. 30 WIT
Konsultasi via
( WA / Telegram : 24 Jam )
Jl. Prof. Dr. Soegarda Purbakawatja (Kampus UNCEN Abepura)
Kota Jayapura, Papua, ID